TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DI PUSKESMAS BANGKALA KABUPATEN JENEPONTO
Abstract
Studi ini mengenai Tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan kesehatan gigi dan mulut di puskesmas Bangkala Kabupaten Jeneponto tahun 2016. Dimana tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan gigi dan mulut di puskesmas bangkala kabupaten jeneponto. Penelitian ini di laksanakan di puskesmas bangkala kabupaten jeneponto dengan menggunakan metode survey observasional (pengamatan langsung) dengan jumlah sampel sebanyak 35 responden. Hasil penelitian secara keseluruhan menunjukkan bahwa pasien telah puas dengan pelayanan yang ada di puskesmas Bangkala kab. Jeneponto. Hal ini di tunjukkan berdasarkan jawaban responden dari masing-masing dimensi kualitas pelayanan termasuk kategori sangat puas.
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Depkes RI , 2004. Manajemen kesehatan (Dedi Alamsyah.SKM,2011). Dede, 2009. Suharmadji, 2003.
Hamid, et al.2013. Muninjaya,2011. Parasuraman,et al (1988). Witriasih (2012).
Hatmoko, 2006. Kepmenkes RI No.128/Menkes/SK/2004. Notoatmojo (2003).
Manajemen mutu pelayanan kesehatan (Berry, Parasuraman dan Zeithamal).
Muninjaya,2001. Handi irawan. Manajemen mutu pelayanan kesehatan (Muninjaya,2013), Junaidi,2002. Indarjati,2001. Corputty, et.al. 2013. Tjiptono dan Andi (2003).
Penjaminan Mutu Pelayanan Kesehatan dan Akseptabilitasnya (Butami MS.MQIH,2011).
Purwanto,2007. Oliver (2001 cit. Purwanto,2007). Kotler. Tjiptono, (1997 cit. Purwanto,2007). Ayunda, 2009).
Sowelo (1992), Hull D (1995). Assaf, 2009. Herijulianti,2002. Herijullianti,dkk 2002. Pohan, 2007. Notoatmojo,2003.
Sugiono, Dr 2014. Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan R dan D, Alfabeta bandung.
Yuanita,2011. Yuniarti, 2007. Purnama,2012. Dahlan,2008. Budiastuti (2002 cit. Purwanto,2000). Setiawan,2002.
DOI: https://doi.org/10.32382/mkg.v17i2.541
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Published By : Poltekkes Kemenkes Makassar Jurusan Keperawatan Gigi
Office : Jl. Monumen Emmy Saelan III, Makassar, South Sulawesi, 90242
Email : mediagigi@poltekkes-mks.ac.id
INDEXING