PENGETAHUAN PEROKOK TENTANG KESEHATAN GIGI DAN MULUT PADA MASYARAKAT DI DESA POREHU KABUPATEN KOLAKA UTARA TAHUN 2016

Badai Septa W

Abstract


Penelitian deskriptif tentang ”Pengetahuan Perokok Tentang Kesehatan Gigi Dan Mulut Pada Masyarakat Di Desa Porehu Kabupaten Kolaka Utara Tahun 2016”bertujuan untuk memberikan pengetahuan tentang kesehatan gigi dan mulut pada masyarakat di desa porehu kabupaten kolaka utara.

Penelitian yang dilakukan di Desa Porehu Kabupaten Kolaka Utara, dimana populasinya adalah keseluruhan laki-laki di Desa tersebut dengan sampel 30 orang.Data hasil penelian diperoleh berdasarkan kuesioner yang diberikan kepada responden.Pengolahan data dilakukan secara manual.Data yang diperoleh, diolah dan dianalisis berdasarkan distribusi frekuensi dalam bentuk tabel.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengetahuan perokok tentang kesehatan gigi dan mulut pada masyarakat di Desa Porehu Kabupaten Kolaka Utara, berdasarkan hasil analisis bahwa pengetahuan perokok termasuk dalam kategori kurang, dimana terdapat hasil >56% responden tidak mengetahui tentang kesehatan gigi dan mulut yang disebabkan oleh rokok.


References


DAFTAR PUSTAKA

Amin,p;dkk. 2014. Gambaran pengetahuan Kesehatan Gigi dan Mulut Pada Perokok Di Kelurahan Bahu lingkungan V. Jumal e-GiGi (eG). Volume 2.

Azmi, 2013. Efek Merokok Bagi Kesehatan Rongga Mulut (http:// www.permata medika.com/ efek- merokok-bagi-kesehatan-rongga mulut)

Grossman, 1995.Pengertian Kesehatan gigi dan mulut atau pewarnaan pada Gigi (http://www. Kesehatan gigiku.com/pengertian kesehatan gigi-atau-pewarna-pada-gigi)

Joewana,satya.2004. Gangguan mental dan perilaku akibat penggunaan zat psikoaktif.Jakarta :penerbit buku kedokteran ECG.

Megananda, dkk. 2013. Ilmu Pencegahan Penyakit Jaringan Keras Dan Jaringan Pendukung Gigi. Jakarta : Penerbit buku kedokteran ECG.

Rani Dwi Nurjannah 12.0.a.491. Pengertian Rokok.(https://ranidwi68. wordpress.com/2013/01/09/Pengertian-merokok-dan-akibatnya/)

Rindi, AJ. 2013. Pengaruh merokok dan minuman berwarna terhadap kesehatan gigi dan mulut. (SKRIPSI).Makassar. Fakultas Kedokteran Gigi. Universitas Hasanuddin Makassar.

Rizkia, A. Pengaruh Merokok Terhadap Kesehatan Gigi Dan Rongga Mulut. Semarang: Majalah Sultan Agung Universitas Islam Sultan Agung

Soekidjo, Notoadmojo. (2002). Metodologi Penelitian Kesehatan.Jakarta (http://pengertian definisi.Blogspot.com/2013/08/pengertian-pengetahuan menurut para ahli-/2013/08/13).

Yoga AT, 2011.Rokok Dan Kesehatan. Ed ke-7. Jakarta: penerbit buku Ul-Press.

Yuni Gumelar. 2013. Pewarnaan Pada Gigi (ROKOK) (http://Yunigumelar.com/)




DOI: https://doi.org/10.32382/mkg.v16i1.719

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Published By : Poltekkes Kemenkes Makassar Jurusan Keperawatan Gigi

Office : Jl. Monumen Emmy Saelan III, Makassar, South Sulawesi, 90242

Email  :  mediagigi@poltekkes-mks.ac.id

 

INDEXING

  

View My Stats