PENERAPAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN HALUSINASI PENDENGARAN DI RUANG KENANGA RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

A. Nur Anna AS

Abstract


Pendahuluan. Halusinasi adalah gangguan jiwa dimana klien mengalami perubahan sensori persepsi, merasakan sensasi palsu penglihatan, pengecapan perabaan atau penghiduan. Klien merasakan stimulus yang sebetulnya tidak ada. Menurut WHO (2018) Angka kejadian gangguan mental kronis dan parah yang menyerang lebih dari 21 juta jiwa dan secara umum terdapat lebih dari 23 juta orang jiwa diseluruh dunia.Tujuan, penulis dapat mengembangkan pengetahuan dalam penerapan asuhan keperawatan dengan kasus halusinasi. Tujuan: Mengembangkan pengetahuan di dalam penerapan asuhan keperawatan pada pasien dengan masalah utama halusinasi pendengaran. Metode: studi kasus. Hasil: responden mengetahui dan mempraktekkan cara mengatasi halusinasi. Kesimpulan: Meningkatkan kemampuan mengontrol halusinasinya.

 


Keywords


Halusinasi pendengaran, starategi implementasi, skizoprenia

References


Damaiyanti, M., & Iskandar. (2012). Asuhan Keperawatan Jiwa. Bandung: Refika Aditama.

Jalil, A. (2012). Pengaruh Presipitasi, Waktu Dan Respon Halusinasi Terhadap Durasi Halusinasi Pasien Skizofrenia Di RSJ Prof. Dr. Soerojo Magelang. Jurnal Kesehatan, 1(1) 1-12. Diakses dari: https://www.scribd.com/doc/243942481/jurnal-halusinasi-pdf

Keliat, B, A., Akemat, Helena, N. & Nurhaeni, H. (2013). Keperawatan Kesehatan Jiwa Komunitas. Jakarta: EGC.

Maslim, R. (2013). Diagnosis gangguan jiwa: Rujukan ringkas dari PPDGJ III dan DSM IV. Jakarta: PT. Nuh Jaya.

Riset Kesehatan Dasar, Riskesdas. (2018). Report of the Riskesdas. Diakses dari: http://www.depkes.go.id/resources/download/general/Hasil%20Riskesdas%2201.pdf

Siswanto, Susila., & Suryanto (2015). Metodologi Penelitian Kesehatan dan Kedokteran. Yogyakarta: Bursa Ilmu.

Stuart, G, W., Keliat, B, A., & Pasaribu, J. (2016). Prinsip Dan Praktik Keperawatan Kesehatan Jiwa Stuart. Singapore: Elsevier.

Suryani (2013). Pengalaman Penderita Skizofrenia Tentang Proses Terjadinya Halusinasi. Ilmu Kesehatan Jp Keperawatan dd. Diakses dari: http://www.ejurnal.com/2016/11/pengalamanpenderita-skizofrenia.html

Suryani (2013). Pengalaman Penderita Skizofrenia Tentang Proses Terjadinya Halusinasi. 1(1). Diakses dari: http://jkp.fkep.unpad.ac.id/index.php/jkp/article/download/46/43

Siswanto, Susila., & Suryanto (2015). Metodologi Penelitian Kesehatan dan Kedokteran. Yogyakarta: Bursa Ilmu.

Sustrami, D., & Sundari, S. (2014). Efektivitas Pelaksanaan Terapi Aktivitas Kelompok Stimulasi Persepsi Halusinasi Terhadap Kemampuan Pasien Skizofrenia Dalam Mengontrol Halusinasi Di Ruang Flamboyan Rumah Sakit Jiwa Menur Surabaya. Jurnal Kesehatan, 6(2), 86-93. Diakses dari: https://adysetiadi.files.wordpress.com/2012/03/jurnal-aiptinakes-vol-6-no-2-sept-2014.pdf

Twistiandayani, R., & Widati, A. (2013). Pengaruh Terapi Tought Stopping Terhadap Kemampuan Mengontrol Halusinasi Pada Pasien Skizofrenia. Prosiding Konferensi Nasional PPNI Jawa Tengah. 240-242. Diakses dari: http://download.portalgaruda.org/article.php?article=98548&val=426

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 18 2014 tentang kesehatan jiwa. Diakses dari: http://binfar.kemkes.go.id/?wpdmact=process&did=MjAxLmhvdGxpbms

Usman, & Retiana. (2015). Pelaksanaan Teknik Mengontrol Halusinasi: Kemampuan Klien Skizofrenia Mengontrol Halusinasi. The Sun, 2(1) 68-73. diakses dari: http://docplayer.info/38014948-Pelaksanaan-teknik- mengontrol-halusinasi-kemampuan-klien-skizofrenia-mengontrol- halusinasi.html

Videbeck, S. (2008). Buku Ajar Keperawatan Jiwa (Psychiatric Mental Health Nursing). Jakarta: EGC.

Wahyuni, S, E., Keliat, B. A. Yusron, & Susanti, H. (2011) Penurunan Halusinasi Pada Klien Jiwa Melalui Cognitive Behavior Theraphy. Jurnal Keperawatan Indonesia, 14(3), 185-192. Diakses dari: http://jki.ui.ac.id/index.php/jki/article/download/66/66

World Health Organization Schizophrenia. (2017). Report of the WHO Schizophrenia. Diakses dari: http://www.who.int/mediacentre/factsheets/fs396/en/

Yosep, I,. & Sutini, T. (2016). Buku Ajar Keperawatan Jiwa dan Advance Mental Health Nursing. Bandung: Refika Aditama.




DOI: https://doi.org/10.32382/jmk.v10i2.1310

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Media Keperawatan: Politeknik Kesehatan Makassar



Mailing Address

 Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan Makassar.

Jl. Monumen Emmi  Saelan 3 Makassar

 Principal Contact

Mardiana Mustafa
Politeknik Kesehatan Makassar
Phone: 08114163970
Email: mardianamustafa@poltekkes-mks.ac.id