CORE STABILITY EXERCISE DENGAN MC KENZIE EXERCISE PADA PENERAPAN ULTRASOUND TERHADAP PENURUNAN NYERI NON SPESIFIK LOW BACK PAIN
Abstract
Latar Belakang : Nyeri non spesifik low back pain biasanya dirasakan sebagai rasa sakit, tegangan, atau rasa kaku di bagian punggung. Nyeri ini dapat bertambah buruk dengan postur tubuh yang tidak sesuai pada saat duduk atau berdiri, cara menunduk yang salah, atau mengangkat barang yang terlalu berat. Non spesifik Low back pain bersifat self-limiting dengan prevalensi berkisar antara 15%-45%.
Metode : Penelitian ini adalah penelitian quasy eksperimen dengan desain pre test – post test two group design, Penelitian ini adalah penelitian quasy eksperimen dengan desain pre test – post test two group design, bertujuan untuk mengetahui perbedaan pengaruh pemberian Core Stability Exercise dengan Mc Kenzie Exercise pada penerapan Ultrasound terhadap penurunan nyeri pada penderita non spesifik low back pain. Penelitian ini dilaksanakan di RS Dr. Tadjuddin Chalid Makassar, dengan sampel adalah penderita non spesifik low back pain yang sesuai dengan kriteria inklusi. Jumlah sampel adalah 14 orang yang dibagi secara acak ke dalam 2 kelompok yaitu kelompok perlakuan Core Stability Exercise dan Ultrasound sebanyak 7 orang dan kelompok perlakuan Mc Kenzie Exercise dan Ultrasound sebanyak 7 orang.
Hasil : Berdasarkan Uji Wilcoxon menunjukkan bahwa Core Stability Exercise dan Ultrasound menghasilkan penurunan nyeri yang signifikan dengan 3,66 ± 0,714 cm dengan nilai p< 0,05, sedangkan Mc Kenzie Exercise dan Ultrasound menghasilkan penurunan nyeri yang signifikan dengan 4,914 ± 1,0463 cm dengan nilai p< 0,05. Berdasarkan Ujii Mann Whitney, menunjukkan bahwa ada pengaruh yang signifikan antar kelompok perlakuan dengan nilai p = 0,004 < 0,05.
Kesimpulan : Kesimpulan penelitian ini adalah Core Stability Exercise dan Ultrasound dengan Mc Kenzie Exercise dan Ultrasound memiliki perbedaan pengaruh yang signifikan terhadap penurunan nyeri pada penderita non spesifik low back pain.
Kata Kunci : Core Stability Exercise, Ultrasound, Mc Kenzie Exercise, Non Spesifik Low Back Pain
Full Text:
Full Article PDFReferences
Altinel, L, et al. the Prevalence of Low Back Pain and Risk factor among Adults Population in Afyon Region Turkey. Acta Traumatol Turc 2008: 42 (5) :328-333.
Amalia, R U. 2013. Hubungan Antara Karakteristik Responden dan Sikap Kerja Duduk dengan Keluhan Nyeri Punggung Bawah (Low Back Pain) Pada Pekerja Batik Tulis. Thesis. Program Sarjana. Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember.
Amy Romano. 2013. Mc Kenzie Methode, http://optp.com/McKenzie-Method- Education/McKenzie-Method.aspx .
Andarmoyo, S. 2013. Konsep & Keperawatan Nyeri.
Jogjakarta : Ar-Ruzz.
Andini, F. 2015. Risk Faktors Of Low Back Pain In Workers. Jurnal Majority, 7 (1):12-19.
Anies. 2014 Kedokteran Okupasi Berbagai Penyakit Akibat Kerja Dan Penanggulangannya Dari Aspek Kedokteran. Cetakan I. Yogyakarta: Ar-ruzzMedia.
Anshar, Sudaryanto, Halima.A, Hendrik. 2017. Buku Panduan Skripsi Prodi D.IV Fisioterapi. Makassar : Poltekkes Kemenkes Makassar.
Arofah, Nova Intan. 2010. Dasar-dasar Fisioterapi pada Cedera Olahraga. Yogyakarta.
Bahruddin, M. 2017. Patofisiologi Nyeri (Pain). Ejournal Universitas Muhammadiyah Malang.Volume.13 Nomor.I. Hal. 8-9.
Ben Kibler, Joel Press, and Aaron Sciascia, Sport Medicine. 2006. The Role Of Core Stability in Atheletic Function, 36(3):189-198 Rehabilitation Institute of Chicago, Illinois, USA
Blum, A.S.S., smith, G., sugai, D., Parsa, F. D. 2010. Understanding Endorphins And Their Importance In Pain Management. Hawaii Medical Journal. Volume 69. Issue 3. Page 70-71.
Budiono, S. 2009. Bunga Rampai Hiperkes & KK. Semarang: Universitas Diponegoro.
Clare, Adams, Maher. 2004. A Systematic Review of Efficacy of McKenzie Therapy for Spinal Pain. Australian Journal of Physiotherapy, Vol. 50, pp. 209-219.
Davies K.2007, buku pintar nyeri tulang dan otot.
Jakarta : erlangga.
Dreisinger. 2007. Pain Relief from McKenzie Treatment, Spine-health http://www.spine- health.com/wellness/exercise/pain-relief- mckenzie-treatment
Elfindri, Hasnita Evi, Abidin Zainal, Machmud Elmiyasna Rizanda. 2012. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta : Baduose Media Jakarta.
Fauci AS, Kasper DL, Longo DL, et al. 2008. Back and neck pain. Dalam: Harrison’s Principles of Internal Medicine. 17th Ed. New York: McGraw-Hill.
Fulton Brian. 2013. Managing Back Pain with The Mc Kenzie Method.
http://www.fultonmassagetherapy.com/mana ging-back-pain-with-themckenzie-method/
.
Ganesa Puput Dinda Kurniawan1, I Made Muliarta, Sugijanto, I Made Ady Wirawan, Susy Purnawati, Wahyudin. 2017. Core Stability Excercise Lebih Baik Dibandingkan Mckenzie Excercise Dalam Penurunan Disabilitas Pasien Non-Specific Low Back Pain. Bali. Fakultas Kedokteran, Universitas Udayana, Volume 5, No.3.
Hamill. J, Knutzen. K. M, and Derrick T. R, 2015. Biomechanical Basis of Human Movement. Fourth Edition. Philadelphia: Wolters Kluwer Health.
Hasnia Ahmad., Sri Saadiyah. L, St.Nurul Fajriah, M.Nurdin. T., Muhammad Akraf., 2015. Buku Ajar Fisioterapi Kesehatan Wanita. Makassar : Poltekkes Kemenkes Makassar.
Huldani. 2012. Nyeri punggung. Banjarmasin: Universitas Lambung Mangkurat.
Iridiastadi, H. 2014. Ergonomi Suatu Pengantar. Cetakan I. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Jonaidi, T. 2007. Mencegah Nyeri Punggung Bawah.
Pontianak.
Jumiati, J. 2015. Penambahan Core Stabilization Exercise Lebih Menurunkan Disabilitas Di Bandingkan Dengan Penambahan Latihan Metode Mckenzie Pada Traksi Manipulasi Penderita Nyeri Pinggang Bawah Mekanik Di Kota Yogyakarta. Thesis. Denpasar:
Program Pascasarjana Studi Fisiologi Olahraga Universitas Udayana.
Kasrina K. 2017. Beda Pengaruh Pemberian Latihan William Flexion Dengan Mc Kenzie Terhadap Penurunan Nyeri Pinggang Bawah Non Spesifik Di Rumah Sakit Umum Daerah Labuang Baji Makassar. Skripsi. Program Sarjana. Jurusan Fisioterapi Poltekkes Kemenkes Makassar.
Kisner, C. dan L.A. Colby. 2007. Therapeutic Exercise-Foundations and Techniques fifth Edition. Philadelphia: F.A. Davis Company
Koentjoro SL. 2010. Hubungan antara Indeks Masa Tubuh (IMT) dengan derajat osteoarthritis lutut menurut Kellgren dan Lawrence . Skripsi. Semarang: Universitas Diponegoro.
Koes BW, van Tulder MW, Thomas S. Clinical review: Diagnosis and Treatment of Low Back Pain. BMJ 2006; 332:1430-4
Kurniawan, Hadi. 2004. Pengaruh Williams Flexion Exercise Terhadap Mobilitas
Lumbal Dan Aktivitas Fungsional Pada Pasien – Pasien Dengan Nyeri Punggung Bawah (NPB) Mekanik Subakut Dan Kronik. Thesis. Program Pendidikan Dokter Spesialis. Universitas Diponegoro Semarang.
Lutam, B. 2005. Analysis Nyeri Punggung Dengan Faktor-Faktor Yang Berhubungan
Pada Pekerja Wanita Di Penjahitan Pakaian PT. X Gunung Putri Bogor. Thesis. Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia.
Lumenta. 2007. Posisi Duduk Tentukan Kesehatan Punggung. Jakarta: Universitas Jember.
Maulana, Handika. 2017. Penanganan Keluhan Low Back Pain Menggunakan Metode William Flexion Back Exercise Pada Perajin Batik Di Sumbersari Batik Kabupaten Bondowoso. Thesis. Bagian Kesehatan Lingkungan Dan Kesehatan Keselamatan Kerja Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember.
McKenzie, R. dan Craig Kubey. 2000. Steps To A Pain-Free Life. New York: Dutton Book Published by Penguin Group.
McKenzie, R., May, S. 2003. The lumbar spine: mechanical diagnosis and therapy. Orthopedic Physical Therapy. Vol. 2(1): 12-
Michlovitz, S.L., Bellew, J.W., Jr, T.P.N. 2012. Modalities for Therapeutic Intervention. Fifth Edition. Philadelphia : F.A. Davis Company.
Mehul, MD, MPH, 2010.Ultrasound Akan Membantu Perawatan Bagi Penderita Sakit Pinggang. Universitas George Washington
Meliawan S., 2009. Diagnosis dan Tatalaksana HNP Lumbal. Dalam : Diagnosis dan Tatalaksana Kegawat Daruratan Tulang Belakang. Jakarta. Sagung Seto. p; 62-87.
Ni Wayan M.R, Ni Luh N.A, I Gusti.A.A. 2015. Pemberian Intervensi Mulligan Bent Leg Raise Lebih Baik Dalam Menurunkan Nyeri Fungsional Low Back Pain (Lbp) Non- Spesifik Dari Pada Pemberian Intervensi Mckenzie Exercise Pada Buruh Angkut Beras Di Desa Mengesta, Tabanan. Bali. Universitas Udayana
Norasteh, A. A. 2012. Low Back Pain. Croatia: Janeza Tradine 9.
Palastanga.N, Soames.R. 2012. Anatomy and Human Movement structure and function. Sixth Edition. Philadelphia: Churchill Livingstone.
Ponte, Jensen, Kant. 2004. A Preliminary Report on the Use of the McKenzie Protocol versus Williams Protocol in the Treatment of Low Back Pain. The Journal of Orthopedi and Sport Physical Therapy, Vol. 6 No. 2, pp. 130-139.
Purnamasari, H, 2010, Over Wight sebagai Faktor Risiko Low Back Pain pada Pasien Poli Saraf RSUD Prof.Dr.Margono Soekarjo Purwekerto. Mandala of Health, 4: 25-32.
Pramita, I. 2014. Core Stability Exercise Lebih Baik Meningkatkan Aktivitas Fungsional Dari Pada William’s Flexion Excercise Pada Pasien Nyeri Punggung Bawah Miogenik. Tesis. Denpasar: Program Pascasarjana Studi Fisiologi Olahraga Universitas Udayana.
Prodyut Das. 2009. Pain Rating Scale.https://www.physiotherapytreatment.c om/pain-rating scale.html. .
Rahmat. 2009. Hubungan Lama Berkendara Dengan Timbulnya Nyeri Punggung
Bawah Pada Pengendara Sepeda Motor.
Skripsi. Ilmu Kesehatan Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
Ruhaya, F. 2018. Low Back Pain (LBP). http://yankes.kemkes.go.id/read-low-back- pain-lbp-5012.html
Santoso. 2003. Pengaruh Perubahan Letak Titik Berat dan Titik Tumpu Tubuh Kerja
Bubut Posisi Berdiri Terhadap Kelelahan Otot Biomekanik. Disertasi. Surabaya: Universitas Airlangga.
Slamet Parjoto. 2006. Pelatihan Pelaksanaan Fisioterapi Komprehensif Pada Nyeri. Semarang: Universitas Diponegoro.
Suadnyana, IA., Nurmawan, S., Muliarta, I. 2015. Core Stability Exercise Meningkatkan Keseimbangan Dinamis Lanjut Usia di Banjar Bebengan, Desa Tangeb, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Majalah Ilmiah Fisioterapi Indonesia. Vol. 3(1).
Sugijanto, Ardhi Bimantoro. 2008. Perbedaan Pengaruh Pemberian Ultrasound dan Manual Longitudinal Muscle Stretching dengan Ultrasound dan Auto Stretching Terhadap Pengurangan Nyeri pada Kondisi Sindroma Miofasial Otot Upper Trapezius. Jurnal Fisioterapi Indonusa Vol. 8 No. 1.
Suharto, 2005. Penatalaksanaan Fisioterapi pada Nyeri Pinggang bawah Aspesifik Akibat Joint Block Thorakal dan Lumbal, dalam: Cerminan Dunia Kedokteran
No.146, Pp: 152-154
Tan.James, 2015. Lumbar/Core Strength and Stability Exercise. Princeton University.
Tarwaka. 2015. Ergonomi Industri Dasar-Dasar Pengetahuan Ergonomi Dan Aplikasi Di Tempat Kerja. Edisi II Cetakan ke-2. Surakarta: Harapan Press.
Wang, X. Q., J.J. Zheng, Z. W. Yu, Xia Bi ,S. J.
Lou, J. Liu, B. Cai, Y. H. Hua, M. Wu, M.
L. Wei, H. M. Shen, Y. Chen, Y. J. Pan, G.
H. Xu and P. J. Chen. 2012. A Meta-Analysis of Core Stability Exercise versus General Exercise for Chronic Low Back Pain. PloS ONE 7(12): PROSPERO.
Waldman, S. D. 2011. Pain Management. Second Edition. Philadelpia : Elsevier.
Wheeler H. A. 2013. Low Back Pain and Sciatica. http://emedicine.medscape.com/ Article
World Health Organization (WHO). 2002. The rate of low back pain. http://www.who.int/en/
Widiarti. 2016. Pengukuran Dan Pemeriksaan Fisioterapi. Edisi I. Yogyakarta : Deepublish.
Zakaria, R. F. 2017. Referat Teknik Penilaian Nyeri. Kepaniteraan Klinik Ilmu Neurologi RSUD Pasar Rebo. Fakultas Kedokteran. Universitas Yarsi.
DOI: https://doi.org/10.32382/medkes.v17i1.2582
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Siti Sardianti DT, Sudaryanto .
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Published By : Poltekkes Kemenkes Makassar
Office : Jl. Wijaya Kusuma Raya No. 46 Banta-Bantaeng, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia
Email : mediakesehatan@poltekkes-mks.ac.id
Media Kesehatan indexed by :
Protected By |
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.