PEMBERDAYAAN ORANGTUA SISWA DALAM PEMBUATAN BEKAL MENU SEIMBANG ANAK SEKOLAH

chaerun nimah, aswita amir

Abstract


Orang tua siswa mempunyai peran yang sangat besar dalam memenuhi kebutuhan zat gizi anak sekolah. Pembuatan bekal sehat dan seimbang bagi anak sekolah merupakan salah satu upaya dalam pemenuhan kebutuhan gizi. Anak sekolah harus mendapatkan cukup asupan zat gizi untuk mendukung tumbuh kembang anak secara optimal. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan  pengetahuan dan keterampilan melalui pembinaan orangtua siswa dalam pembuatan bekal  dan menu seimbang bagi anak sekolah.            Kegiatan ini dilakukan dengan memberikan pelatihan dan praktek mandiri di rumah masing masing.  Panduan kegiatan praktek dapat dilihat melalui video tutorial yang dikirim melalui group wattsup.  Orangtua siswa yang ikut kegiatan ini sebanyak 20 orang yang berasal dari Sekolah Islam Terpadu Insan Cendikia.  Kegiatan ini dapat meningkatkan pengetahuan dan keterampilan orangtua siswa dalam pembuatan bekal dan menu seimbang.

Pengetahuan orang tua siswa meningkat dari 70 % menjadi 80 %.  Semua orang tua (100 %) dapat membuat bekal menu simbang anak sekolah.

Kegiatan ini perlu dikembangkan di posyandu yang lebih luas dan sasaran yang lebih besar.Materi yang diberikan dapat dikembangkan pada makanan tambahan golongan rawan lain seperti ibu hamil dan ibu menyusui.

 

 

Kata Kunci : Sosis dan Bekal Anak Sekolah


Full Text:

Full Article PDF

References


Adriani M. dan Wirjatmadi B. 2012. Peranan Gizi Dalam Siklus Kehidupan. Jakarta: Kencana Prenada Media Grup.

Almatsier, S. 2009. Prinsip Dasar Ilmu Gizi. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama.

Aprillia, B. A. (2011). faktor yang berhubungan dengan pemilihan makanan jajanan pada anak sekolah dasar. http://eprints.undip.ac.id/32606/1/403_Bondika_

Ariandani_aprillia_G2C007016.pdf Anwar, H. M. (2008). Peranan Gizi dan Pola Asuh dalam meningkatkan kualitas tumbuh kembang anak. www.whandi.net.

Badan Penelitian dan Pngembangan Kesehatan, 2019. Laporan Nasional Riskesdas 2018. https://www.litbang.kemkes.go.id/laporan-riset-kesehatan-dasar-riskesdas/

Desy Dwi Anugraheni, Bibit Mulyana, Farapti Farapti, 2016. Kontribusi Bekal Makanan dan Total Energi terhadap Status Gizi pada Anak Sekolah Dasar. e-journal.unair.ac.id/AMNT/article/view

Fikriyanti, M. 2013. Perkembangan Anak Usia Emas (Golden Age). Yogyakarta : Laras Media

Hardinsyah, Dewa Nyoman Supariasa. 2017. Ilmu Gizi Teori dan Aplikasi. Jakarta: EGC.

Hariyani Sulistyoningsih. Gizi Untuk Kesehatan Ibu Dan Anak. Graha Ilmu Yogyakarta 2011

Kemenkes . 2017. Buku Saku Pemantauan Status Gizi dan Indikator Kinerja Gizi Tahun 2015. Jakarta: Direktorat Gizi Masyarakat. 1-150.

Kemenkes. 2018. Hasil Utama Riskesdas Tahun 2018. Jakarta: Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan. Hal. 1-126

Noviani, K., Afifah, E., & Astiti, D. (2016). Kebiasaan Jajan dan Pola Makan serta Hubungannya dengan Status Gizi Anak Usia Sekolah di SD Sonosewu Bantul Yogyakarta. Jurnal Gizi Dan Dietetik Indonesia, 4(2), 97–104. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.21927/ijnd




DOI: https://doi.org/10.32382/mirk.v2i1.2011

Refbacks

  • There are currently no refbacks.