PENINGKATAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG MANFAAT AIR SUSU IBU (ASI) DAN CARA MENYUSUI YANG BAIK & BENAR SEBAGAI PERSIAPAN DALAM MENGHADAPI MASA NIFAS

Maria Sonda, Syaniah Umar, Hastuti Husain, Putri Kusuma Pandin

Abstract


Abstrak. Mitra Pengabdian Masyarakat ini adalah Bidan dan Ibu Hamil Trimester III. Masalahnya adalah: (1) Ibu nifas banyak yang jarang menyusukan bayinya karena belum mengetahui tentang manfaat ASI bagi bayi dan cara menyusui dengan baik dan benar. (2) Diperlukan persiapan sejak masa kehamilan agar ibu hamil utamanya yang primigravida agar dapat memberikan ASI dengan baik dan benar saat menyusui. Sasaran eksternal adalah Meningkatnya pengetahuan ibu hamil Trimester III tentang manfaar ASI dan cara menyusui yang baik & benar. Metode yang digunakan adalah: ceramah, demonstrasi, diskusi, dan tanya jawab. Hasil yang dicapai adalah (1) Terdapat peningkatan pengetahuan ibu hamil di Puskesmas Mangasa Makassar tentang manfaat ASI dan cara menyusui yang baik & benar dimana hasil Posttest lebih baik dari hasil pretest, (2) Ibu hamil dapat menunjukkan cara menyusui bayi pada phantom yang telah disiapkan.


Full Text:

Full Article PDF


DOI: https://doi.org/10.32382/mirk.v3i2.2983

Refbacks

  • There are currently no refbacks.