HUBUNGAN POLA MAKAN DENGAN STATUS GIZI PENYINTAS COVID-19 DI POLTEKKES KEMENKES MAKASSAR

Nadimin Nadimin, Hijrah Asikin, Dina Arbiyah

Abstract


Meningkatkan kekebalan tubuh merupakan salah satu cara untuk mencegah infeksi COVID 19. Pola makan dan status gizi sangat penting dalam meningkatkan kekebalan tubuh. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kebiasaan makan dengan status gizi penyintas COVID-19 di poltekkes kemenkes makassar.

Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan desain Cross Sectional Study. Sampel penelitian ini adalah Civitas Jurusan Gizi dan Jurusan Fisioterapi yang berjumlah 34 orang. Pengambilan sampel dilakukan secara purposive sampling dari masyarakat yang selamat dari COVID 19. Pengambilan data pola makan dilakukan melalui kuesioner dan status gizi melalui pengukuran antropometri.

Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar survivor COVID-19 memiliki pola makan seimbang (61,8%), mengonsumsi madu (58,8%), dan mengonsumsi suplemen (76,5%). Responden yang memiliki pola makan yang baik sebanyak 52,9%. Sebagian besar status gizi responden adalah normal (55,9%), gemuk (35,3%), dan kurus (8,8%). Tidak ada hubungan antara pola makan dengan status gizi penyintas COVID 19 di poltekkes kemenkes makassar (p=0,157).

Sebagian besar survivor COVID-19 yang memiliki pola makan yang baik memiliki status gizi yang baik.

 


Keywords


Pola makan, status gizi

Full Text:

PDF

References


Akhfa, N. L. et al. (2021) „Nursing System Dan Budidaya Tanaman Obat Keluarga ‟, Mata Kata Inspirasi, p. 96.

Alvarez-Hernandez, J. et al. (2021) „Nutritional and functional status and health-related quality of life of critically ill Covid-19 survivors. The nutricovid study: an interim analysis at 3 months post-discharge‟, Clinical Nutrition ESPEN, 46(2001), pp. S763–S764. doi: 10.1016/j.clnesp.2021.09.623.

Anam, S. et al. (2020) „Prediksi Jumlah Penderita COVID-19 di Kota Malang Menggunakan Jaringan Syaraf Tiruan Backpropagation dan Metode Conjugate Gradient‟, 5(2502), pp. 79–86. doi: 10.22236/teknoka.v5i.367.

Candra, A. (2020) Pemeriksaan Status Gizi. 1st edn. Semarang: Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro Semarang. Available at: http://eprints.undip.ac.id/80671/1/Buku_Pemeriksaan_Status

Florence, A. G. (2017) „Dengan Status Gizi pada Mahasiswa TPB Program Studi Teknologi Pangan‟.

Furqan, M. and Faridi, A. (2020) „Pengetahuan Covid-19, Pola Konsumsi Pangan dan Perilaku PHBS Masyarakat di Gugus Tugas Covid 19 Cijantung Jakarta Timur‟, Orphanet Journal of Rare Diseases, 21(1), pp. 1–9.

Imron, A., Taswiyah and Maisaroh, I. (2022) „Pemanfaatan pekarangan rumah tangga untuk pembudidayaan madu trigona sp lebah tanpa sengat dalam meningkatkan imunitas keluarga‟, Jurnal Masyarakat Mandiri, 6(1), pp. 791–802. Available at: http://journal.ummat.ac.id/index.php/jmm.

Jumalda, A. E. et al. (2021) „Pola Makan Masyarakat di Kota Pontianak Selama Pandemi Covid-19‟, Jurnal Kesehatan Masyarakat Indonesia, 16(1), p. 1. doi: 10.26714/jkmi.16.1.2021.1-6.

Kanah, P. (2020) „Hubungan Pengetahuan Dan Pola Konsumsi Dengan Status Gizi Pada Mahasiswa Kesehatan‟, Medical Technology and Public

Medan, S. B. (2021) „Edukasi Pencegahan Covid-19 pada Lansia di Sei Sikambing B Medan‟, Jurnal Pengabdian Masyarakat, 01, pp. 41– 47.

Mentella, M. C. et al. (2021) „The role of nutrition in the covid-19 pandemic‟, Nutrients, 13(4), pp. 1–13. doi: 10.3390/nu13041093.

Miko, A. and Dina, P. B. (2016) „Hubungan Pola Makan Pagi dengan Status Gizi pada Mahasiswi Poltekkes Kemenkes Aceh‟, Aceh Nutrition Journal, 1(2), p. 83. doi: 10.30867/action.v1i2.15.

Noviyanti, R. D. and Marfuah, D. (2017) „Hubungan Pengetahuan Gizi, Aktivitas Fisk, dan Pola Makan terhadap Status Gizi Remaja di Kelurahan Purwosari Laweyan Surakarta‟, URECOL University Research Colloquium, pp. 421–426. Available at: https://journal.unimma.ac.id/index.php/urecol/article/view/1059/934.

Ramadhan, H. and Wibowo, P. (2021) „Pelayanan Pola Makanan Sehat dan Gizi terhadap Tahanan di Rumah Tahanan Negara Kelas 1 Depok‟, Jurnal Psikologi Konseling, 18(1).

Sari, M. K. (2020) „Sosialisasi tentang Pencegahan Covid-19 di Kalangan Siswa Sekolah Dasar di SD Minggiran 2 Kecamatan Papar Kabupaten Kediri‟, 4, pp. 2018–2021.

Satgas, C. (2021) Peta Sebaran Covid-19, Satuan Tugas Penanganan COVID-19. Available at: https://covid19.go.id/peta-sebaran (Accessed: 18 September 2021).

Sumarmi, S. (2020) „Kerja Harmoni Zat Gizi dalam Meningkatkan Imunitas Tubuh Terhadap Covid-19: Mini Review‟, Amerta Nutrition, 4(3), p. 250. doi: 10.20473/amnt.v4i3.2020.250-256.

Yani, K. T. P. A. et al. (2021) „Manfaat Suplemen dalam Meningkatkan Daya Tahan Tubuh sebagai Upaya Pencegahan Covid-19‟, Vol. 3, pp. 9–21.

Zabetakis, I., Lordan, R. and Norton, C. (2020) „COVID-19 : The Inflammation Link and the Role of Nutrition in Potential Mitigation‟, 2(Figure 1), pp. 1–2




DOI: https://doi.org/10.32382/mgp.v29i1.2842

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2022 Media Gizi Pangan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Published By : Poltekkes Kemenkes Makassar Jurusan Gizi

Office : Jl. Paccerakkang KM. 14 Daya, Makassar, South Sulawesi, 90242  View on Google Maps

Email  :  mediagizipangan@poltekkes-mks.ac.id

 

INDEXING

    

Flag Counter View My Stats