Efektivitas Briefing Terhadap Kinerja Petugas Kesehatan Di Badan Layanan Umum Daerah Rumah Sakit Benyamin Guluh

Endang Robaya, Sunarsih Sunarsih, La Ode Kamalia

Abstract


Briefing dapat memberikan motivasi kepada stafnya agar bisa menjadi lebih hebat untuk menuntaskan tugas serta bisa lebih bertanggung jawab terhadap tugas-tugasnya. Dengan adanya seorang pemimpin yang memiliki kemampuan untuk memadukan seluruh potensi pegawai yang dipimpinnya dapat meningkatkan motivasi dan kinerja pegawainya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh briefing terhadap kinerja petugas kesehatan di Rumah Sakit Benyamin Guluh Kolaka. Penelitian ini adalah pre-eksperimen dengan desain Pretest-Posttest Control Group. Populasi penelitian ini adalah petugas kesehatan dengan sampel sebesar 80 petugas kesehatan. Pengambilan sampel dilakukan dengan Sistematis Cluster Random Sampling. Hasil uji dengan Mc Nemar angka signifikan menunjukkan nilai p = 0,000 < 0,05, dapat diambil kesimpulan bahwa ada perbedaan kinerja sebelum dan sesudah dilakukan briefing. Ada pengaruh briefing terhadap kinerja petugas kesehatan di Badan Layanan Umum Daerah Rumah Sakit Benyamin Guluh Kabupaten Kolaka.


Keywords


Briefing, Kinerja Karyawan, Motivasi

Full Text:

PDF (Full Text)

References


Adikoesoemo, S. (2002) ‘Manajemen Rumah Sakit’, Pustaka Sinar Harapan, Jakarta.

Azis, N. H. and Nurhayani, I. (2015) ‘Studi Kelengkapan Rekam Medis Pasien Di RSUD Haji Makassar’.

Djajendra (2015) Pentingnya Briefing. Jakarta: Djajendra Motivasi Unggul.

Hasan, S. (2015) ‘Strategi Rumah Sakit dalam Menghadapi Krisis Public Relations Menurut Perspektif Fiqh Muamalat’, An-Nisbah: Jurnal Ekonomi Syariah, 2(1), pp. 379–404.

Jayadipraja, E. A. et al. (2018) ‘Family Clean and Healthy Living Behavior and Its Determinant Factors in The Village of Labunia, Regency of Muna, Southeast Sulawesi Province of Indonesia’, Public Health of Indonesia, 4(1), pp. 39–45.

Kasih, R. U., Buton, L. D. and Mulyani, S. (2018) ‘Analysis of Quality of Life among Patients with Diabetes Mellitus in Elderly People in Wua Wua Health Centre.’, Indian Journal of Public Health Research & Development, 9(6).

Lemeshow, S. et al. (1997) ‘Besar sampel dalam penelitian kesehatan’, Yogyakarta: Gajah Mada University.

Mangkuprawira, S. (2003) ‘Manajemen sumber daya manusia strategik’, Jakarta: Ghalia Indonesia.

Nazri, F. (2015) ‘Implementasi Komunikasi Efektif Perawat-Dokter dengan Telepon di Ruang ICU Rumah Sakit Wava Husada’, Jurnal Kedokteran Brawijaya, 28(2), pp. 174–180.

Nurjanah, D., Kuswanda, D. and Siswanto, A. (2012) ‘Manajemen Bencana’, Badung. Penerbit Alfabeta.

Panggabean, M. S. and Hariandja, M. T. E. (2002) Manajemen sumber daya manusia. Jakarta: Grasindo.

Pasolong, H. (2008) ‘Teori Administrasi Publik, Alfabeta’. Bandung.

Rusiadi (2016) ‘Metode Penelitian Manajemen, Akuntansi Ekonomi Pembangunan, Konsep Kasus dan Aplikasi, SPSS Eviews, Amos, Lisrel’. Medan: USU Press.

Satrianegara, M. F. (2014) ‘Organisasi dan Manajemen Pelayanan Kesehatan: Teori dan Aplikasinya dalam Pelayanan Puskesmas dan Rumah Sakit’. Salemba Medika.

Siagian, S. P. (2012) Manajemen Stratejik. Jakarta: Bumi Aksara.

Tjiptono, F. (2009) ‘Service Marketing: esensi dan aplikasi’, Yogyakarta: Marknesis.

Trisna, L. (2013) ‘Strategi Public Relations (PR) Dalam Meningkatkan Image Kualitas Pelayanan Kepada Pasien Di Rumah Sakit Permata Hati Duri’. Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

Wibowo (2012) Manajemen Kinerja. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.




DOI: https://doi.org/10.32382/medkes.v16i2.1078

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Media Kesehatan Politeknik Kesehatan Makassar

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Published By : Poltekkes Kemenkes Makassar

Office : Jl. Wijaya Kusuma Raya No. 46 Banta-Bantaeng, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia

Email  :  mediakesehatan@poltekkes-mks.ac.id

Crossref Member Badge

Media Kesehatan indexed by :

           

 
Protected By
plagiarismcheckerx.com Protection Badge

VISITOR STATISTICS

View Statistics

Flag Counter

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.