EFEKTIVITAS PENGOLAHAN LIMBAH CAIR DOMESTIK DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA TUTUP GALON BEKAS
Abstract
Limbah cair merupakan sumber pencemaran air yang sangat potensial karena mengandung senyawa yang cukup tinggi, dan senyawa kimia lain serta mikroorganisme patogen yang berbahaya bagi kesehatan sehingga perlu dilakukan pengolahan terlebih dahulu sebelum di buang ke badan air. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas pengolahan limbah cair domestik dengan menggunakan media tutup galon bekas pada biofilter dalam mereduksi parameter BOD dan TSS limbah cair domestik. Penelitian ini bersifat quasi eksperimen dengan rancangan Pretest-Postest Design. Penelitian dimulai dengan kajian literatur, pembuatan biofilter, penyiapan media, dan penelitian inti yaitu pengujian biofilter. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setelah dilakukan dengan menggunakan biofilter media tutup galon didapatkan penurunan untuk parameter BOD dari 186,75 mg/L menjadi 6,31 mg/L dengan efisiensi sebesar 97 %. Sedangkan untuk parameter TSS dari 81,65 mg/L menjadi 3 mg/L dengan efisiensi penurunan sebesar 94 %. Pengolahan limbah cair dengan menggunakan biofilter media tutup galon bekas terbukti efektif menurunkan parameter BOD, dan TSS sesuai baku mutu berdasarkan Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI Nomor 68 Tahun 2016 Tentang Baku Mutu Air Limbah Domestik.
Kata kunci :Biofilter, Tutup Galon Bekas, Limbah Cair
Full Text:
Full Article PDFReferences
Bahar, E., Tawali, A. B. and Muin, M. (2013) ‘Spesifikasi dan Efektivitas Peralatan Pengolahan Limbah Cair Domestik Studi Kasus Rusunawa Blok D Universitas hasanuddin’, Jurnal Sains dan Teknologi, 13.
Elfanssi, S. et al. (2018) ‘Phytoremediation of domestic wastewater using a hybrid constructed wetland in mountainous rural area’, International Journal of Phytoremediation, 20(1), pp. 75–87.
Garkal, D., Mapara, J. and Prabhune, M. (2015) ‘Domestic Waste Water Treatment By Bio-Filtration: a Case Study’, Journal of Geography and Geology, 4(1), pp. 799–811. Available at: http://www.davidpublisher.org/index.php/Home/Article/index?id=274.html%5Cnhttp://www.iiste.org/Journals/index.php/PPAR/article/view/8740.
Luo, W. et al. (2014) ‘Novel two-stage vertical flow biofilter system for efficient treatment of decentralized domestic wastewater’, Ecological engineering, 64, pp. 415–423.
Mangiri, S. (2019) ‘KEMAMPUAN MEDIA PAPAN PAKIS SEBAGAI BIOFILTER DALAM MENURUNKAN KADAR BOD DAN COD PADA AIR LIMBAH PEMOTONGAN AYAM’, Sulolipu: Media Komunikasi Sivitas Akademika dan Masyarakat, 17(2), pp. 93–97.
Natsir, M. F. et al. (2019) ‘The Addition Of Effective Microrganism 4 And Charcoal Husk To Biofilter In Domestic Wastewater Treatment In Makassar’, in Journal of Physics: Conference Series. IOP Publishing, p. 12105.
Natsir, M. F. and Selomo, M. (2020) ‘The effectiveness of drum of wastewater treatment (DOWT) in reducing TSS of domestic wastewater’, Enfermeria clinica, 30, pp. 175–177.
Noor Suraya, R. and Nadiah, M. (2011) ‘Application of Biofilter System for Domestic Wastewater Treatment’, International Journal of Civil Engineering and Geo-Environmental, 2, pp. 13–18.
Nugti, M. A. et al. (2020) ‘Uji Efektifitas Koagulan Kapur (CaO), Ferri Klorida (FeCl3), Tawas (Al2 (SO4) 3) Terhadap Penurunan Kadar PO4 dan COD Pada Limbah Cair Domestik (Laundry) Dengan Metode Koagulasi’, Proceeding of The URECOL, pp. 345–348.
Rasool, T. et al. (2018) ‘Efficiency of a locally designed pilot-scale trickling biofilter (TBF) system in natural environment for the treatment of domestic wastewater’, Environmental technology, 39(10), pp. 1295–1306.
Said, N. I. (2011) ‘Pengolahan Air Limbah Rumah Sakit Dengan Proses Biologis Biakan Melekat Menggunakan Media Palstik Sarang Tawon’, Jurnal Teknologi Lingkungan, 2(3).
Valipour, A., Raman, V. K. and Ghole, V. S. (2011) ‘Phytoremediation of domestic wastewater using Eichhornia crassipes.’, Journal of environmental science & engineering, 53(2), pp. 183–190.
Zahra, L. Z. (2015) ‘Pengolahan Limbah Rumah Makan dengan Proses Biofilter Aerobik’. Institut Teknologi Sepuluh Nopember
DOI: https://doi.org/10.32382/sulolipu.v21i2.2409
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Media Sulolipu terindex
Media Reference Manager
didukung oleh:
Himpunan Ahli Kesehatan Lingkungan Indonesia