PENGARUH PENAMBAHAN LUMPUR GREY WATER DAN BLACK WATER PADA PENGURAIAN SAMPAH ORGANIK RUMAH TANGGA

Nur Muhammad Najibullah, Ain Khaer, Desi Marlina

Abstract


Timbulan sampah di Kota Makassar sebesar 64 juta ton per tahun. Kandungan sampah di Indonesia dipenuhi oleh sampah organik, yaitu mencapai 60% dari total sampah dan untuk kota Makassar sendiri didominasi oleh sampah organik rumah tangga yang mencapai 900 ton per hari. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penambahan lumpur Grey Water dan lumpur Black Water terhadap waktu kematangan dan kualitas fisik kompos (pH, bau, tekstur, suhu, kelembaban, dan warna) pada penguraian sampah organik rumah tangga. Jenis penelitian ini merupakan eksperimen semu. Penelitian ini terdiri dari tiga perlakuan dan masing-masing perlakuan diulang sebanyak tiga kali sehingga terdapat Sembilan percobaan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penambahan lumpur Grey Water berpengaruh pada dekomposisi sampah selama 28 hari dan Black water selama 36 hari. Sesuai dengan Permentan No.70 Tahun 2011 dan SNI 19-7030-2004. Kesimpulan penelitian ini kompos dengan penambahan lumpur Grey Water berpengaruh terhadap waktu kematangan kompos dan kompos Black Water tidak berpengaruh. Saran agar peneliti selanjutnya menambahkan dosis pada lumpur Grey water untuk mengetahui pengaruh penambahan dosis pada percepatan waktu pengomposan bahan organik.

Kata Kunci: Black Water, Grey Water,  Pengomposan.


Keywords


Black Water, Grey Water, Pengomposan

Full Text:

Full Article PDF

References


Ananda. R.S. 2019. Sampah: Pengertian, Jenis, Penyakit, Energi, dan Dampak Buruk. https://foresteract.com. diakses 15 Desember 2020.

Anonim. 2018. Pemanfaatan Limbah Rumah Tangga (Air Got/Selokan).

https://dlhk.bantenprov.go.id. diakses 17 Desember 2020.

Diah. I.N.. 2020. Pemanfaatan Sampah Sebagai Pupuk Kompos. Publik Pembelajaran.

Bangkalan. 3-4.

Dicky. C. 2016. Pemanfaatan Limbah Lumpur (Sludge) Wastewater Treatment Plant PT.X Sebagai Bahan Baku Kompos. SKRIPSI. Program Studi Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Mercu Buana. Jakarta Barat.

Dinas Kesehatan Pangan dan Perikanan Kabupaten Buleleng. 2020. Pengertian Kompos dan Kegunaannya Untuk Kesuburan Tanah. https://bulelengkab.go.id. diakses 15 Desember 2020.

Fauziatun. N.. Yeni. I.P.. Bambang. G.. 2019. Pemanfaatan Biomas Sampah Organik. Uwais Inspirasi Indonesia. Ponorogo. 2

Harmonis. B. 2016. Pemanfaatan Sampah Organik Menjadi Kompos Dengan Menggunakan Bioaktivator Lumpur. SKRIPSI. Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Farmasi dan Ilmu Kesehatan Universitas Sari Mutiara Indonesia. Medan

Hari. W.. 2019. Komposisi Sampah di Indonesia didominasi Sampah organik. https://databoks.katadata.co.id. diakses 14 Desember 2020.

Juherah. Riska. H. 2019. Pemanfaatan Air Kelapa (cocos nucifera l) Sebagai Aktivator Pembuatan Kompos Sisa Sayuran dan Limbah Ampas Teh. Jurnal Sulolipu. Vol. 19. No.1. 91-92. E-issn: 2622-6960.

Kamsah. 2019. Makassar produksi Sampah 1200 Ton per Hari. https://makassar.terkini.id. diakses 14 Desember 2020.

Khalimatu. N.. 2016. Memproduksi Kompos dan Mikroorganisme Lokal (MOL). Bibit Publisher. Depok. 5-7.

Khair. R.M. Mizwar. A. Rahmadayani. E.. 2018. Pemanfaatan Lumpur Wastewater Treatment Plant dan Abu Boiler Industri Refinery dan Biodiesel Minyak Kelapa Sawit dengan Sistem In Vessel Composting. SKRIPSI. Jurusan Teknik Lingkungan Fakultas Teknik Universitas Lambung Mangkurat. Banjarmasin.

Latifahani. Dinar. A. 2019. Uji Coba Pemanfaatan Lumpur Selokan di Perumahan Regensi 1 Cibitung Menjadi Kompos Dengan Menggunakan Aktivator Kotoran Sapi dan EM-4 Terhadap Kualitas Kompos (C/N Rasio, C dan N). https://perpus.poltekkesjkt2.ac.id/. diakses 28 Juni 2021.

Made. W.W. Pradwi. S.A.P.. 2020. Teknik Pengukuran Timbulan Sampah dan Metode Analisisnya. Nuansa Cendikia. Cetakan I. Bandung. 22.

Miftahur. R. 2020. Teknologi Tepat Guna Pengolahan Sampah. Cetakan I. Pasuruan.

Penerbit Qiara Media. 3-4.

Muhammad. A.K.. 2020. Pengelolaan Air Limbah Domestik. Bandung. Scopindo Media Pustaka. 6

Pinka. M.D. 2018. Dekomposisi limbah kulit kakao oleh jamur trichoderma harzianum dan aspergillus niger di pusat penelitian kopi dan kakao Indonesia. Malang: Fakultas Pertanian, Universitas Brawijaya Malang.

Prince. C.H.R.. 2020. Kajian Sistem Pengolahan Sampah. Tanggerang. Ahlimedia Press.

Cetakan I. 24.

Rasti. S. Heru. P. 2017. Percepatan Proses Pengomposan Aerobik Menggunakan Biodekomposer / Acceleration Of Aerobic Composting Process Using Biodecomposer. Bandung. Jurnal Litbang Pertanian. Volume 16, No.1

Rochman. H.F. 2019. Pemanfaatan Lumpur Tinja Sebagai Pupuk Kompos pada Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) Pulo Gebang. SKRIPSI. Program Studi Teknik Lingkungan Universitas Sahid Jakarta. Jakarta

Sukmawati. S. 2020. Efektivitas Penggunaan Lumpur Selokan Terhadap Kecepatan Proses Pengomposan. Makassar: Jurusan Kesehatan Lingkungan Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Makassar. KTI Tidak dipublikasikan.

Yadi. H.. Dwi. M.. Ieke. W.A.. dan Rudi. M.. 2020. Pengelolaan dan Pemanfaatan Sampah Berbasis Rumah Tangga. Literasi Nusantara. Malang. 6.

Yovita. H.I. Prasetya. W. 2017. Cara Mudah & Cepat Buat Kompos. Penebar Swadaya Grup.

Jakarta. 11-13.




DOI: https://doi.org/10.32382/sulolipu.v22i1.2607

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Media Sulolipu terindex

    

        

Media Reference Manager

       

View My Stats

Flag Counter

didukung oleh:

Himpunan Ahli Kesehatan Lingkungan Indonesia